Back to Top
POLITIK

Pemerintah Dituding Sengaja Terus Kaitkan FPI dengan Terorisme, KSP Bilang Begini

DEMOCRAZY.ID
April 08, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Pemerintah Dituding Sengaja Terus Kaitkan FPI dengan Terorisme, KSP Bilang Begini

DEMOCRAZY.ID - Baru-baru ini muncul dugaan dari beberapa pihak yang menyebut bahwa pemerintah sengaja mengaitkan FPI dengan rentetan aksi terorisme yang terjadi belakangan.  Hal itu lantas dibantah oleh Rumadi Ahmad selaku Tenaga Ahli Utama KSP (Kantor Staf Presiden). Dalam sebuah video yang tayang di kanal Youtube Najwa Shihab, Rabu (7/4/2021) Rumadi menyebut tidak ada niatan pemerintah dengan sengaja mengaitkan FPI dengan terorisme.  “Tidak ada keinginan khusus dari pemerintah untuk mengaitkan semua persoalan dengan FPI. Soal terorisme itu semata-mata tindakan terorisme, bisa dideteksi sedini mungkin. Kalau di penggeledahan ada barang bukti seragam FPI, ya, itu fakta yang ditemukan aparat kepolisian jadi itu ranah polisi,” kata Rumadi Ahmad. Najwa lantas meminta Rumadi untuk menanggapi pernyataan Munarman yang menduga pemerintah mengaitkan FPI dengan tindak Terorisme. "Bahwa ini ada upaya untuk menggiring opini publik yang tadi disampaikan oleh Bang Munarman, apa tanggapan anda
Baca selengkapnya

Penulis blog