Back to Top
POLITIK

Evaluasi Kinerja Menteri Jokowi, Politikus PDIP: Reformasi Birokrasi Seharusnya Diperbaiki!

DEMOCRAZY.ID
April 10, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Evaluasi Kinerja Menteri Jokowi, Politikus PDIP: Reformasi Birokrasi Seharusnya Diperbaiki!

DEMOCRAZY.ID - Kinerja para menteri Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada periode kedua ini kembali mendapat evaluasi dari DPR. Anggota Komisi XI DPR RI Fraksi PDI Perjuangan (PDIP) Masinton Pasaribu menilai, jajaran menteri Kabinet Indonesia Maju masih belum maksimal merealisasikan reformasi birokrasi yang menjadi kampanye dan dicita-citakan Jokowi. Hal itu disampaikannya dalam sebuah diskusi virtual di Jakarta, Sabtu (10/4/2021). "Harusnya kan ini memang jadi momentum ya. Harusnya memang reformasi birokrasi kita harus terus dibetulkan, sehingga kendala-kendala birokratis di bawah itu bisa ditembus," kata Masinton. Lantas Masinton mengungkit apa yang selalu disampaikan Jokowi dalam setiap pidato dan arahannya. Di mana, Kepala Negara meminta para menterinya bergerak cepat dalam merealisasikan program kerja kabinet dan pemerintahan. "Presiden menyampaikan supaya menteri-menterinya cepat bergerak, bertindak memimpin kementeriannya dalam mengeksekusi program-program di masyar
Baca selengkapnya

Penulis blog