Back to Top
POLITIK

Ada Upaya Kudeta, Demokrat Disebut Masih Beruntung Tak Seperti Nasib 3 Partai Ini

DEMOCRAZY.ID
Februari 03, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Ada Upaya Kudeta, Demokrat Disebut Masih Beruntung Tak Seperti Nasib 3 Partai Ini

DEMOCRAZY.ID - Direktur Eksekutif Voxpol Center Reserach and Consulting, Pangi Syarwi Chaniago mengatakan Partai Demokrat dapat membaca politik belah bambu sedari awal.  Hal itu justru merupakan keberuntungan karena tidak sampai terjadi dualisme kepemimpinan. Partai Demokrat yang mengetahui lebih cepat adanya indikasi dugaan kudeta menjadi nilai lebih untuk bisa selamat dari politik belah bambu karena mengetahui lebih dulu rencana tersebut. Sebelumnya terdapat tiga partai politik yang mengalami nasib yang saat ini tengah dialami Partai Demokrat. Bahkan, ketiga parpol tersebut menjadi bagian dari keberhasilan politik belah bambu yang pernah terjadi. Pangi menyebutkan partai politik tersebut diantaranya Partai Golkar, Partai PPP dan Partai Berkarya. Seluruh partai tersebut pernah mengalami dualism kepemimpinan. "Kalau politik belah bambu ke Golkar bisa, PPP bisa, Berkarya bisa, ini pelajaran. Tapi ke Demokrat tidak berhasil," kata Pangi, Rabu (3/2/2021). Terkuaknya rencana kud...
Baca selengkapnya

Penulis blog