DEMOCRAZY.ID - Pengikut Habib Rizieq (HRS) geram dengan sikap polisi yang mempersulit pengambilan 6 jenazah laskar FPI di RS Polri. PA 212 menemui anak buah Prabowo di DPR. FPI bersama PA 212 mendatangi Anggota Komisi III DPR dari Fraksi Gerindra Habiburokhman. Kedatangan mereka, tak lain melainkan meminta bantuan hukum agar ke 6 jenazah itu segera diserahkan ke pihak keluarga. “Kami masih urus jenazah. Hari ini dengan meminta bantuan kepada Komisi 3 DPR Habiburokhman,” kata Wasekjen DPP PA 212 Novel Bamukmin saat dihubingi pojoksatu.id, Selasa (8/12/2020). Kendati kelompok PA 212 sudah tak bisa berkutik. Namun Novel Bamukmin yang kerap mengerahkan massa, kali ini enggan melibatkan massa untuk turun ke jalan. Dengan alasan masih suasana pandemi, maka pihaknya tetap akan mentaati protokol kesehatan. “Pengerahan massa sampai saat ini tidak ada karena mengingat Covid-19,” ujarnya. Sementara itu, Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Pol Argo Yuwono membantah perihal 6 jenazah laskar FPI yang tak
Merasa Dipersulit dan Jenazah Anggota FPI Tak Kunjung Diserahkan, PA 212 Akhirnya Minta Bantuan Anak Buah Prabowo
Desember 08, 2020
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Pengikut Habib Rizieq (HRS) geram dengan sikap polisi yang mempersulit pengambilan 6 jenazah laskar FPI di RS Polri. PA 212 menemui anak buah Prabowo di DPR. FPI bersama PA 212 mendatangi Anggota Komisi III DPR dari Fraksi Gerindra Habiburokhman. Kedatangan mereka, tak lain melainkan meminta bantuan hukum agar ke 6 jenazah itu segera diserahkan ke pihak keluarga. “Kami masih urus jenazah. Hari ini dengan meminta bantuan kepada Komisi 3 DPR Habiburokhman,” kata Wasekjen DPP PA 212 Novel Bamukmin saat dihubingi pojoksatu.id, Selasa (8/12/2020). Kendati kelompok PA 212 sudah tak bisa berkutik. Namun Novel Bamukmin yang kerap mengerahkan massa, kali ini enggan melibatkan massa untuk turun ke jalan. Dengan alasan masih suasana pandemi, maka pihaknya tetap akan mentaati protokol kesehatan. “Pengerahan massa sampai saat ini tidak ada karena mengingat Covid-19,” ujarnya. Sementara itu, Kadiv Humas Mabes Polri Irjen Pol Argo Yuwono membantah perihal 6 jenazah laskar FPI yang tak