Back to Top
PERISTIWA

Ada Dua Versi Peristiwa Enam Laskar FPI Ditembak Mati, Kalian Percaya yang Mana?

DEMOCRAZY.ID
Desember 07, 2020
0 Komentar
Beranda
PERISTIWA
Ada Dua Versi Peristiwa Enam Laskar FPI Ditembak Mati, Kalian Percaya yang Mana?

DEMOCRAZY.ID - Ada dua versi mengenai peristiwa benturan fisik antara anggota Polda Metro Jaya dan pendukung Habib Rizieq Shihab di jalan tol Jakarta-Cikampek dini hari tadi. Masing-masing pihak mengklaim diserang lebih dahulu. Menurut versi FPI yang disampaikan secara tertulis oleh Ketua FPI Ahmad Shabri Lubis, dini hari tadi, Habib Rizieq dan keluarga akan menuju ke tempat pengajian khusus keluarga yang diadakan pada ba'da Subuh. Dalam perjalanan, katanya, tiba-tiba rombongan diserang sekelompok orang yang disebut Ahmad sebagai "preman OTK." "Para preman OTK yang bertugas operasi itu menghadang dan mengeluarkan tembakan kepada laskar pengawal keluarga," kata dia. Tembakan itu, kata dia, menerjang mobil yang berisi enam laskar. Dia juga menyebutkan ada penculikan terhadap enam orang laskar pengawal Habib Rizieq. "Kami mohon doa agar satu mobil yang tertembak berisi enam laskar agar diberi keselamatan." Sementara menurut versi Kapolda Metro Jaya Inspek
Baca selengkapnya

Penulis blog