Back to Top
PERISTIWA

Sering Dipertanyakan, Polri Akhirnya Jawab soal Jenis Rokok Penyebab Kebakaran Gedung Kejagung

DEMOCRAZY.ID
Oktober 27, 2020
0 Komentar
Beranda
PERISTIWA
Sering Dipertanyakan, Polri Akhirnya Jawab soal Jenis Rokok Penyebab Kebakaran Gedung Kejagung

DEMOCRAZY.ID - Bareskrim Polri mengungkap penyebab kebakaran di gedung utama Kejaksaan Agung (Kejagung) karena adanya bara api dari rokok tukang yang sedang bekerja di salah satu ruangan. Lalu, apa jenis rokok yang menyebabkan gedung Kejagung terbakar? "Terkait jenis rokok sudah disampaikan penyidik, oleh Kadiv Humas, termasuk oleh ahli bahkan juga dipraktikkan semua sudah jadi abu. Jadi enggak bisa disampaikan untuk jenis rokoknya apa," kata Karopenmas Divisi Humas Polri, Brigjen Awi Setiyono di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Selasa (27/10/2020). "Itu keterkaitan dari kesesuaian keterangan saksi dan fakta-fakta yang ditemukan di lapangan," lanjutnya. Bareskrim Polri mengungkapkan adanya kealpaan dalam kebakaran gedung Kejagung.  Ahli forensik kebakaran Yulianto menjelaskan secara umum penyebab kebakaran Kejagung hingga analisisnya soal peristiwa itu.. "Jadi peristiwa kebakaran itu selalu diawali oleh api yang kecil. Di dalam proses, kalau dia berasal dari rokok...
Baca selengkapnya

Penulis blog