Back to Top
POLITIK

Pengakuan Mengejutkan Moeldoko Terkait Komunikasi Istana Soal Omnibus Law

DEMOCRAZY.ID
Oktober 21, 2020
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Pengakuan Mengejutkan Moeldoko Terkait Komunikasi Istana Soal Omnibus Law

DEMOCRAZY.ID - Kepala Staf Kepresidenan (KSP) RI Moeldoko mengakui gaya komunikasi politik pemerintah dalam menghadapi isu Omnibus Law buruk.   Hal ini diungkapkan Moeldoko dalam sesi tanya jawab bersama wartawan Istana. Pemerintah, kata Moeldoko, akan terus berusaha memperbaiki gaya komunikasi publik untuk menghadapi isu selanjutnya. "Bahwa komunikasi publik kita sungguh sangat jelek untuk itu ini sebuah masukan dari luar. Kita segera berbenah diri untuk menyampaikan dengan baik," kata Moeldoko dalam rekaman yang disebarkan oleh KSP, Rabu (21/10). Moeldoko menyatakan bahwa masa kini pemerintah dihadapkan dengan kecepatan informasi. Kemudian informasi itu juga banyak tersebar di media sosial yang di luar kendali pemerintah. "Komunikasi kita sungguh sungguh memahami khususnya kami yang ada di kantor kepala staf kepresidenan bahwa kita memasuki sebuah situasi yang media sosial berkumpul luar biasa," terang Moeldoko. "Kadang kadang melampaui imajinasi kita dan di
Baca selengkapnya

Penulis blog