DEMOCRAZY.ID - Di luar negeri, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendapat apresiasi luar biasa. Akan tetapi, di dalam negeri lain lagi ceritanya. Kritikan hampir setiap hari dilayangkan kepada Presiden Jokowi. Survei Kompas menyatakan mayoritas rakyat tak puas dengan kinerja pemerintah setahun ini. Apresiasi internasional terhadap Presiden Jokowi muncul belum lama ini setelah namanya dijadikan sebagai nama jalan di Kota Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA). "President Joko Widodo St". Itulah 4 kata berkelir putih yang ditorehkan pada plang nama jalan berlatar belakang biru dongker. Artinya, Jalan Presiden Joko Widodo. Di atasnya, keterangan nama jalan ditulis dalam bahasa Arab. Jalan ini terletak di salah satu ruas jalan utama, yang membelah Abu Dhabi National Exhibition Center (ADNEC) dengan Embassy Area. Kawasan Kantor Perwakilan Diplomatik dari sejumlah negara bermarkas. Jalan tersebut diresmikan pada Senin (19/10/2020) lalu, waktu Abu Dhabi. Peresmian dilakukan oleh Sheikh Kh
Nasib Presiden Jokowi: Tuai Pujian di Luar Negeri, Dikritik Habis di dalam Negeri
Oktober 24, 2020
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Di luar negeri, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendapat apresiasi luar biasa. Akan tetapi, di dalam negeri lain lagi ceritanya. Kritikan hampir setiap hari dilayangkan kepada Presiden Jokowi. Survei Kompas menyatakan mayoritas rakyat tak puas dengan kinerja pemerintah setahun ini. Apresiasi internasional terhadap Presiden Jokowi muncul belum lama ini setelah namanya dijadikan sebagai nama jalan di Kota Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA). "President Joko Widodo St". Itulah 4 kata berkelir putih yang ditorehkan pada plang nama jalan berlatar belakang biru dongker. Artinya, Jalan Presiden Joko Widodo. Di atasnya, keterangan nama jalan ditulis dalam bahasa Arab. Jalan ini terletak di salah satu ruas jalan utama, yang membelah Abu Dhabi National Exhibition Center (ADNEC) dengan Embassy Area. Kawasan Kantor Perwakilan Diplomatik dari sejumlah negara bermarkas. Jalan tersebut diresmikan pada Senin (19/10/2020) lalu, waktu Abu Dhabi. Peresmian dilakukan oleh Sheikh Kh