Back to Top
POLITIK

Ketika PDIP dan Megawati Menjadi Malapetaka Bagi Agum Gumelar

DEMOCRAZY.ID
Oktober 06, 2020
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Ketika PDIP dan Megawati Menjadi Malapetaka Bagi Agum Gumelar

DEMOCRAZY.ID -   Pada Desember 1993, Kepala Badan Intelijen ABRI,  Mayjen TNI Arie Sudewo  meminta kepada  Agum Gumelar  untuk menyelesaikan konflik yang terjadi di internal PDI. Diketahui saat itu PDI telah melaksanakan kongres sebanyak dua kali namun tidak berhasil menyelesaikan konflik yang ada diantara mereka. Pada waktu itu Agum Gumelar menjabat sebagai Direktur A di Badan Intelijen ABRI (BIA) sekaligus merangkap sebagai  Komandan Kopassus  berpangkat Brigadir Jenderal. Ketika ditawari tugas tersebut, Agum mendapat kepastian jika  ABRI  tidak mempermasalahkan seandainya Megawati memimpin PDI. Secara  de facto,  Megawati telah terpilih dalam Kongres Luar Biasa yang digelar di Surabaya pada 2-6 Desember 1993. Megawati mengungguli seniornya di PDI,  Budi Hardjono  (anggota caretaker yang mendapat dukungan besar pemerintah). Namun para caretaker tiba-tiba saja menghilang tanpa menetapkan Megawati sebagai Ketua Umum PDI terpilih.  Deadlock! Meski sebelumnya sudah dijamin jika ABRI mera
Baca selengkapnya

Penulis blog