DEMOCRAZY.ID - Ketua Frkasi PKS di DPR mengirim surat resmi protes kepada Presiden Perancis Emmanuel Macron melaui Duta Besarnya di Jakarta. PKS juga mendukung sikap Kementerian Luar Negeri Indonesia (Kemenlu) dalam memanggil Duta Besar Prancis guna menyampaikan kecaman atas pernyataan Presidennya. Demikian disampaikan oleh Jajuli Juwaini yang juga sekaligus Wakil Presiden Forum Parlemen Muslim Dunia kepada wartawan di Jakarta, Kamis (29/10/2020). “Fraksi PKS mengirimkan surat resmi protes kepada Presiden Perancis sikap dan pernyataan kontroversialnya tersebut,” ujarnya. Menurutnya, tanggapan luas khususnya dari negara-negara muslim mengecam tindakan tersebut. Bahkan, menyerukan boikot produk-produk Perancis. Ia juga mengatakan, bahwa apa yang dilakukan oleh orang satu di Perancis itu bisa menggangu kedamaian dalam beragama. Sebab, lanjutnya, pimpinan Perancis telah mengolok-olok keyakinan kelompok lain, apalagi figur yang sakral, yakni Nabi Muhammad. “Pernyataan Presiden Perancis bis...
Fraksi PKS Kirim Surat Protes ke Presiden Prancis, Begini Isinya
Oktober 29, 2020
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Ketua Frkasi PKS di DPR mengirim surat resmi protes kepada Presiden Perancis Emmanuel Macron melaui Duta Besarnya di Jakarta. PKS juga mendukung sikap Kementerian Luar Negeri Indonesia (Kemenlu) dalam memanggil Duta Besar Prancis guna menyampaikan kecaman atas pernyataan Presidennya. Demikian disampaikan oleh Jajuli Juwaini yang juga sekaligus Wakil Presiden Forum Parlemen Muslim Dunia kepada wartawan di Jakarta, Kamis (29/10/2020). “Fraksi PKS mengirimkan surat resmi protes kepada Presiden Perancis sikap dan pernyataan kontroversialnya tersebut,” ujarnya. Menurutnya, tanggapan luas khususnya dari negara-negara muslim mengecam tindakan tersebut. Bahkan, menyerukan boikot produk-produk Perancis. Ia juga mengatakan, bahwa apa yang dilakukan oleh orang satu di Perancis itu bisa menggangu kedamaian dalam beragama. Sebab, lanjutnya, pimpinan Perancis telah mengolok-olok keyakinan kelompok lain, apalagi figur yang sakral, yakni Nabi Muhammad. “Pernyataan Presiden Perancis bis...