Back to Top
HEALTH

Achmad Yurianto Tak Lagi Menjabat Sebagai Dirjen Kemenkes, Begini Penjelasan Menkes Terawan

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
HEALTH
Achmad Yurianto Tak Lagi Menjabat Sebagai Dirjen Kemenkes, Begini Penjelasan Menkes Terawan

DEMOCRAZY.ID - Achmad Yurianto tidak lagi menjabat Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan (Kemenkes).   Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto menjelaskan alasan penggantian jabatan itu. Achmad Yurianto kini menjadi Staf Ahli Menteri Kesehatan Bidang Teknologi Kesehatan dan Globalisasi. Pria yang akrab disapa Yuri ini terhitung hanya 7 bulan menjabat Dirjen. Lalu, apa alasan Yuri diganti? Terawan mengklaim rotasi jabatan ini merupakan hal biasa dalam lingkup organisasi.  Hal ini dilakukan semata-mata sebagai upaya pembenahan dan pemantapan organisasi yang dilakukan dalam rangka peningkatan kinerja guna mencapai pelayanan yang maksimal. "Pelantikan ini hendaklah dimaknai sebagai kepentingan organisasi, bukan sekadar penempatan figur pejabat pada jenjang jabatan dan kepentingan tertentu. Pembenahan dan pemantapan organisasi dilakukan dalam rangka meningkatkan kinerja dan penyelenggaraan tugas serta pelayanan yang maksimal," kata Terawan sepert
Baca selengkapnya

Penulis blog