DEMOCRAZY.ID - Banyak pihak yang memprediksi bahwa Sandiaga Uno akan kembali naik panggung Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden 2024 setelah dalam Pemilu 2019 kemarin mengalami kekalahan. Salah satu yang meyakini kemungkinan tersebut adalah Refly Harun , seorang pengamat ahli hukum tata negara. Rafli memprediksi ini akan kemungkinan besar terjadi dilihat dari getolnya seorang Sandiaga Uno melakukan kegiatan safari . Bahkan jika dilihat, Sandiaga Uno terlihat cukup aktif di Channel Youtube miliknya dan menggunakan media sosial tersebut sebagai sarana interaksi dengan sebanyak mungkin orang. “Jadi ya wajar jika beliau tidak begitu frontal terhadap kekuasaan yang ada sekarang ini,” ucap Refly dalam Kanal Youtubenya. Refly Harun juga pernah mengungkapkan bahwa Pemilu 2024 nanti akan sangat berbeda dengan Pemilu pada 2019 kemarin. Alasanya yang pertama adalah profil pemilih yang sudah pasti akan mengalami perubahan drastis. Pada pemilu 2024 yang akan datang, jumlah atau populasi pemili
Sandiaga Uno Diyakini Akan Kembali Mengisi Panggung Pilpres, Namun Bukan Duet dengan Prabowo
September 26, 2020
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Banyak pihak yang memprediksi bahwa Sandiaga Uno akan kembali naik panggung Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden 2024 setelah dalam Pemilu 2019 kemarin mengalami kekalahan. Salah satu yang meyakini kemungkinan tersebut adalah Refly Harun , seorang pengamat ahli hukum tata negara. Rafli memprediksi ini akan kemungkinan besar terjadi dilihat dari getolnya seorang Sandiaga Uno melakukan kegiatan safari . Bahkan jika dilihat, Sandiaga Uno terlihat cukup aktif di Channel Youtube miliknya dan menggunakan media sosial tersebut sebagai sarana interaksi dengan sebanyak mungkin orang. “Jadi ya wajar jika beliau tidak begitu frontal terhadap kekuasaan yang ada sekarang ini,” ucap Refly dalam Kanal Youtubenya. Refly Harun juga pernah mengungkapkan bahwa Pemilu 2024 nanti akan sangat berbeda dengan Pemilu pada 2019 kemarin. Alasanya yang pertama adalah profil pemilih yang sudah pasti akan mengalami perubahan drastis. Pada pemilu 2024 yang akan datang, jumlah atau populasi pemili